Maskot Brooklyn Nets, BrooklyKnight
BrooklyKnight adalah maskot ketiga yang dimiliki BrooklyKnight. Sebelum BrooklyKnight, ada Sly the Silver Fox yang menjadi maskot Brookly Nets. Saat Sly the Silver Fox menjadi maskot, Brooklyn Nets masih bernama New Jersey Nets. Sebelum pindah ke Brooklyn, New Jersey adalah markas Brooklyn Nets.
Sebelum Sly the Silver Fox, Brooklyn Nets memiliki maskot yang merupakan seekor naga. Nama dari maskot yang merupakan seekor naga tersebut adalah Duncan the Dragon. Maskot BrooklyKnight digunakan saat Brookly Nets berpindah dari New Jersey ke Brooklyn, New York City.
BrooklyKnight diperkenalkan pertama kali pada tahun 2012, saat itu ia diturunkan dari langit-langit Barclays Center dengan percikan api di tengah-tengah lapangan. BrooklyKnight adalah hasil kerja sama Brooklyn Nets dengan Marvel. Marvel adalah suatu perusahaan yang banyak memproduksi komik. Bahkan pada saat itu, BrooklyKnight dibuatkan sebuah komik khusus oleh Marvel. Namun sayang, BrooklyKnight pensiun dua tahun kemudian tepatnya pada tahun 2014.
0 Response to "Maskot Brooklyn Nets, BrooklyKnight"
Post a Comment